Hemh,,, mumpung lagi minat posting …
Kali ini aku mau berbagi pengetahuanku tentang javascript, bagi yang udah tau, mohon sarannya ya,,, 😉
Gini, script ini nantinya akan menampilkan Waktu yang berjalan mundur dan akan berhenti jika nilainya 0. Mulai ya …
<div id="show_time"></div> <script> var milidetik = 0; // awal mula mili detik dihitung 0 = 9, 1 = 8 ... var detik = 30; // lama waktu timer document.getElementById('show_time').value=detik; function timerCountdown(){ if (milidetik<=0){ milidetik = 9; detik -= 1 ; } if (detik <=- 1){ milidetik = 0; detik += 1; }else{ milidetik -= 1; document.getElementById('show_time').value = detik+"."+milidetik; setTimeout("timerCountdown()",100); } } timerCountdown(); </script>
Nah, di bagian div nanti akan muncul countdown timernya,,, lumayan gampang kan … silahkan dicoba, semoga bermanfaat.
gan, klo misalny, var detik itu diambil secara dinamis gmn??
misalny diambil dari database, mohon pencerahannya gan, soalnya gw juga baru didunia javascript..
😀
gini, pertama tampung nilai waktu detik dalam sebuah variabel dalam php, misal saja
$detik = 30; // 30 ini bisa diganti dengan nilai yang diambil dari database
lalu, pada bagian javascriptnya,
var detik = ;
jadi deh bro, semoga bisa membantu,,, 🙂
Ni modifikasinya —>
[sourcecode language=”js”]var milidetik = 0;
var detik = 10;
document.getElementById("show_time").innerHTML=detik;
function TimerNYA()
{
milidetik=milidetik-1;
if(milidetik<0)
{
milidetik=9;
detik=detik-1;
}
document.getElementById("show_time").innerHTML = detik+"."+milidetik;
if (!(detik<=0 && milidetik<=0))
{
setTimeout(function(){ TimerNYA(); },100);
}
else
{
alert("Waktu telah habis !!!"); // DAPAT DIMODIF SESUAI KEBUTUHAN
}
}
TimerNYA();[/sourcecode]
oke makasih maz …
semoga bisa membantu yang lainnya … 🙂
Waduh, ada yang ga keliatan, ni gbrnya…
maksudnya gimana?
kok susah-susah…
cukup hilangkan kurung pada ‘else’…
var milidetik = 0; // awal mula mili detik dihitung 0 = 9, 1 = 8 …
var detik = 30; // lama waktu timer
document.getElementById(‘show_time’).value=detik;
function timerCountdown(){
if (milidetik<=0){
milidetik = 9;
detik -= 1 ;
}
if (detik <=- 1){
milidetik = 0;
detik += 1;
}else // hilangkan '{'
milidetik -= 1;
document.getElementById('show_time').value = detik+"."+milidetik;
setTimeout("timerCountdown()",100);
}
timerCountdown();