Eclipse

Cara Upgrade Eclipse Kepler ke Luna

Alhamdulillah akhirnya bisa sharing lagi, setelah sekian abad (haha, lebay banget) nggak ‘nge-blog’. Btw, kali ini aku coba share mengenai bagaimana caranya untuk meng-upgrade Eclipse versi 4.3 (Kepler) menjadi versi 4.4 (Luna). Bisa saja sih kalian tinggal download versi terbaru di website resmi Eclipse, tapiiii… Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan kalau kalian download versi terbaru.

Eclipse

Upgrade Eclipse Kepler to Luna

Misalkan begini, kita udah pake Eclipse Kepler lamaa banget, udah terpasang berbagai plugin dan third party lainnya. Contoh gampang adalah udah terpasang untuk Plugin Android ADT. Dan sudah lengkap segala rupa. Jika kalian download baru Eclipse Luna, semuanya akan sirna, sia-sia setting, plugin dan segala rupa yang telah terpasang di Eclipse Kepler milik kalian sebelumnya. Continue reading

Eclipse Error Create JVM

Mengatasi Masalah Eclipse Indigo : Failed To Create the Java Virtual Machine

Di pagi buta ini saya coba untuk share sekelumita pengetahuan yang barusan didapet setelah instalasi Eclipse Indigo yang udah terintegrasi dengan BlackBerry Plugin dan JDE BlackBerry. Jadi cerita kali ini aku coba mau bikin aplikasi sederhana di platform BlackBerry.

Setelah proses instalasi aplikasi yang besarnya sekitar 500Mb, aku coba running Eclipse. Eh, ternyata muncul pesan error yaitu “Failed To Create the Java Virtual Machine“. Bingung dah… belum apa-apa udah muncul ginian. Langsung deh minta wangsit ke Google 😀 Continue reading

Cara Melihat Database Yang Tersimpan Di Android (Emulator) – Eclipse

Thread kali ini membahas sedikit mengenai Android App Development. Pernahkah kalian membuat aplikasi berbasis Android yang diharuskan untuk memakai database?
Jika pernah, pasti kalian pernah muncul pertanyaan yang sama seperti saya, yaitu “Bagaimana caranya untuk melihat database yang sudah dibuat melalui Android di Eclipse ???”

Karena database yang terbuat saat develop aplikasi Android rata-rata sudah tertanam secara otomatis saat method DatabaseHandler Android berjalan, nah di File Explorer biasa pasti kita gag akan bisa menemukan dimana letak database yang sudah dibuat tersebut…. Continue reading